Adhitya Blogs.. Enjoy Your Vist..

Minggu, 16 Mei 2010

Hewan apa yang gerakannya paling lambat?

Sloth



Sloth yang seluruh tubuhnya tampak kotor, terutama tinggal di daerah hutan tropis Amerika tengah dan selatan yang panas dan lembab. Kepalanya Pendek dan Bundar, digabung dengan tungkai kaki dan tanga yang panjang. Penampilannya aneh sekali. Jenis Sloth bisa dibagi berdasarkan jumlah cakarnya, yaitu bercakar 2 jari dan bercakar 3 jari. Cakar mereka cukup kuat. Mereka sering bertengger di pohon tanpa bergerak untuk waktu yang sangat lama. Oleh karena itu, mereka dianggap hewan malas.

0 komentar:

Posting Komentar