Adhitya Blogs.. Enjoy Your Vist..

Minggu, 16 Mei 2010

Dinosaurus apa yang paling kecil..??


Dinosaurus Terkecil Compsognathus

Compsognathus artinya "rahang bawah yang sangat kecil". sudah dewasa pun, panjang tubuhnya hanya sekitar 60 cm. Dibandingkan dengan dinosaurus lain yang panjang tubuhnya lebih dari beberapa meter ,Compsognathus terlihat sangat mungil. makanan pokonya adalah hewan-hewan kecil. Dinosaurus ini terutama tinggal di daerah tepi air atau rawa-rawa. dilihat dari tulangnya yang halus dan panjang, serta bentuk tubuhnya yang ramping, pastilah dia jenis dinosaurus yang gesit.

0 komentar:

Posting Komentar