Adhitya Blogs.. Enjoy Your Vist..

Sabtu, 15 Mei 2010

Antares


Antares (α Scorpio / Alpha Scorpio) adalah bintang superraksasa merah di konstelasi scorpio dalam galaksi Bima Sakti dan bintang paling terang ke-16 pada langit malam (terkadang didaftarkan sebagai paling terang ke-15). Bersama dengan Aldebaran, Spica, dan Regulus, bintang ini merupakan salah satu dari empat bintang paling terang di dekat ekliptika.

0 komentar:

Posting Komentar